Bahayanya Mencuci Motor Posisi Miring / Tiduran



images

Apa aja sih pengaruhnya terhadap motor, kalo dicuci sampai dimiringin? Akibat yang sudah pasti karburator akan mengalami banjir bensin. Karena bensin masuk ke lubang pembuangan bensin ketika miring. Untung kalau di karburatornya ada keran bensin. Sebab kalau tidak, bisa-bisa tangki terkuras habis tuh.

Efek lain jika cuci miring dengan air tekanan lebih, bisa saja air itu masuk ke dalam kabel body. Akhirnya, tahu sendiri donk kalo air ketemu kabel bertegangan? Pasti bisa menyebabkan arus pendek alias korslet. Kalau sudah begitu, niatnya pingin bersih eh malah harus repair kabel body.,, kang ari sih malah untung antrian servis jadi tambah banyak,,,,hehehe,,,Miring, juga bisa membuat kepala busi basah. Tapi, kalau tekananan air kelewat tinggi. Alhasil motor susah dinyalain. Belum lagi jika filter udara ikut terkena air dan basah. Bahaya tuh! kang bro,,,, apalagi jika air sampai masuk lewat filter udara ke ruang mesin alias bercampur sama oli,,,,weleh2,,,motor jadi ancur.Karena filter udara sekarang terbuat dari kertas dan rentan terkena air, kalo posisi motor disemprot ketika dalam keadaan tergolek bisa-bisa air masuk kedalam filter udara, komponen bisa jadi lunak dan masuk ke karbu dan air bisa langsung lari ke ruang mesin.

download (1)


Oiya,,,masih ada lagi…bodi motor bisa lecet2/baret mungkin juga bisa patah,mulai sekarang cari cuci steam yang motor nggak pakai dimiringin yo,,,,,Hal sepele tapi jangan disepelekan,,,,jika sudah di cuci silahkan diajak jalan2 yo,,,,

loading...

sumber:
aripitstop.com

Comments

Popular posts from this blog

Cara Menentukan Top Sebelum Stel Klep

Cuk Yamaha Vega ZR

Cara Mengganti Oli Mesin Yamaha Mio